KUMPULAN TULISAN / ARTIKEL PRIMAGRAPHOLOGY INSTITUTE

PENAKSIRAN KUALITAS KEPEMIMPINAN SEKARANG (BAGI CALON PEMIMPIN)

PENAKSIRAN KUALITAS KEPEMIMPINAN SEKARANG (BAGI CALON PEMIMPIN)

                                                                                    SKALA PENILAIAN

0

=  Tidak pernah

1

=  Jarang

2

=  Kadang-kadang

3

=  Biasanya

4

=  Selalu

 

 

 

NO.

URAIAN

PENILAIAN

1.

Orang ini punya pengaruh

0

1

2

3

4

2.

Orang ini punya disiplin pribadi

0

1

2

3

4

3.

Orang ini punya catatan pribadi yang bagus

0

1

2

3

4

4.

Orang ini punya keahlian manusia yang kuat

0

1

2

3

4

5.

Orang ini punya kemampuan memecahkan masalah

0

1

2

3

4

6.

Orang ini tidak menerima status quo

0

1

2

3

4

7.

Orang ini melihat gambaran besar

0

1

2

3

4

8.

Orang ini punya kemampuan menangani stress

0

1

2

3

4

9.

Orang ini memperlihatkan semangat positif

0

1

2

3

4

10.

Orang ini memahami orang lain

0

1

2

3

4

11.

Orang ini bebas dari masalah pribadi

0

1

2

3

4

12.

Orang ini bersedia mengambil tanggung jawab

0

1

2

3

4

13.

Orang ini bebas dari kemarahan

0

1

2

3

4

14.

Orang ini berusaha membuat perubahan

0

1

2

3

4

15.

Orang ini punya integritas

0

1

2

3

4

16.

Orang ini semakin dekat dengan Tuhan

0

1

2

3

4

17.

Orang ini bisa melihat apa yang harus dilakukan berikutnya

0

1

2

3

4

18.

Orang ini diterima sebagai pemimpin oleh orang lain

0

1

2

3

4

19.

Orang ini punya kemampuan dan keinginan untuk terus belajar

0

1

2

3

4

20.

Orang ini punya sikap yang menarik orang lain

0

1

2

3

4

21.

Orang ini punya citra diri yang baik

0

1

2

3

4

22.

Orang ini bersedia melayani orang lain

0

1

2

3

4

23.

Orang ini bisa pulih setelah masalah timbul

0

1

2

3

4

24.

Orang ini bisa mengembangkan pemimpin lainnya

0

1

2

3

4

25.

Orang ini mengambil inisiatif

0

1

2

3

4

Ketika menaksir seorang calon pemimpin, tujukan perhatian lebih banyak kepada kualitas orang itu sebagaimana yang ditentukan oleh ciri khasnya dan bukan berdasarkan nilai spesifiknya. Karena tingkat pemimpin berbeda-beda, nilainya juga bervariasi. Berikut ini adalah skala dan tingkatannya :

SKALA

TINGKATAN

90 – 100

Pemimpin besar (harus membimbing pemimpin lainnya yang baik dan besar)

80 – 89

Pemimpin yang baik (harus terus tumbuh dan terus membimbing orang lain)

70 – 79

Pemimpin yang baru timbul (berfokus pada pertumbuhan dan mulai membimbing orang lain)

60 – 69

Penuh potensi (orang yang bagus sekali untuk dikembangkan)

Di bawah 60

Memerlukan pertumbuhan (mungkin belum siap dibimbing sebagai pemimpin)


SUMBER :

Tulisan ini diambil dari  buku berjudul “Mengembangkan Kepemimpinan di Sekeliling Anda : Bagaimana Cara Membantu Orang Lain Mencapai Potensi Penuh” yang diterjemahkan dari buku berjudul “Developing The Leaders Around You” yang ditulis oleh John C. Maxwell.

 ----------

Disusun oleh :

Max Hendrian Sahuleka & Primasari T. Z.

( Founder Primagraphology Training & Consulting, Penulis Buku "The Power of Signature : Mengenal dan Mengubah Diri melalui Tanda Tangan" )

----------

Silahkan KLIK tombol di bawah ini untuk melihat artikel atau tulisan tentang kepemimpinan yang lainnya !

Silahkan KLIK tombol ini untuk melihat artikel atau tulisan tentang kepemimpinan yang lainnya !

----------

INGIN BELAJAR GRAFOLOGI ?

Untuk daftar atau informasi lebih lanjut, silahkan KLIK gambar ini !

----------

The Power of Signature : Mengenal dan Mengubah Diri melalui Tanda Tangan

Pesan Buku "The Power of Signature : Mengenal dan Mengubah Diri melalui Tanda Tangan" 

No comments:

Post a Comment

  • SHARE