Pada dasarnya, rasa cemas, khawatir dan gelisah adalah perasaan normal yang dialami. Namun menjadi tidak wajar apabila terlalu berlebihan, terus-menerus dan sulit dikendalikan sehingga akibatnya menjadi merusak diri dan mengganggu kehidupan sehari-hari.
Di bawah ini adalah cara-cara untuk mengatasi kecemasan dan kegelisahan yang berlebihan, yaitu :
- Tenangkan diri dan pikiran.
- Jangan hiraukan omongan orang.
- Kurangi kecanduan online.
- Menyibukkan diri.
- Mengelola emosi dengan jujur pada diri sendiri.
- Ciptakan suasana sukses.
Untuk mengetahui penjelasan lebih lanjut tentang CARA-CARA UNTUK MENGATASI KECEMASAN DAN KEGELISAHAN, silahkan KLIK video di bawah ini !
----------
SUMBER : |
http://youtube.com/watch?v=LTyU7edOgqA |
----------
Secara grafologi, kita dapat mengetahui tanda-tanda kalau seseorang sedang mengalami kecemasan dan kegelisahan tersebut melalui tulisan dan tanda tangannya.
Dan grafologi juga dapat menjadi metode terapi untuk mengatasi kecemasan dan kegelisahan tersebut.
----------
Semoga postingan ini dapat memberikan manfaat sebesar-besarnya bagi rekan-rekan semua dalam lebih mengenal diri sendiri maupun orang lain.
Salam Grapho. Salam Perubahan yang Lebih Baik. Salam Sukses Bahagia.
Max Hendrian Sahuleka & Primasari T. Z.
( Founder Primagraphology Training & Consulting, Penulis Buku "The Power of Signature : Mengenal dan Mengubah Diri melalui Tanda Tangan" )
----------
Silahkan KLIK tombol di bawah ini untuk melihat artikel atau postingan tentang KESEHATAN MENTAL yang lainnya !
----------
INGIN BELAJAR GRAFOLOGI DAN BERKONSULTASI SERTA TERAPI ?
----------
No comments:
Post a Comment